RAD COOL 30
Radiator Coolant with Organic Acid Technology
RAD COOL 30: Konsentrasi 30% yang siap dipakai pada radiator. Mesin kecil hingga sedang yang umum ditemukan pada mobil Jepang, Korea, dsb di- mana titik didih tinggi & perlindungan dari karat, kerak & korosi dibutuhkan.
Anti-boil, anti-freeze, lubricant, anti-corrosion.
Aman untuk kendaraan yang perlu pendingin organik tipe A red, orange atau pink.
Dengan Ethylene Glycol, titik didh lebih tinggi dari air.
Melindungi seal karet & aman untuk aluminium & jenis logam lainnya.
Formulasi bebas silikat, nitrat & fosfat.
CARA PEMAKAIAN :
1.PEMBUANGAN: JANGAN membuka tutup radiator ketika mesin panas. Buka katup pembuangan di bagian bawah radiator, jangan membuka dengan paksa untuk mencegah kerusakan katup.Buang fuida radiator bekas sesuai dengan peraturan setempat yang berlaku.
2.PEMBILASAN: Membilas radiator dengan PRIMO RADIATOR FLUSH akan membantu membersihkan sistem pendingin. Isilah radiator dengan PRIMO RADIATOR FLUSH dan hidupkan mesin dengan pemanas pada posisi high.Biarkan mesin hidup sampai mencapai operasional yang normal, kemudian matikan mesin dan buang isi radiator.Isilah radiator dengan Deminerized Water (air demineralisasi)* dan hidupkan mesin dengan pemanas pada posisi high.Biarkan mesin hidup sampai operasional yang normal, matikan mesin dan buang kembali isi radiator.
3.ISI DENGAN PRIMO RAD-COOL (Ikuti petunjuk diatas dari pilihan RAD COOL tersedia): Periksa buku manual kendaraan untuk mengetahui kapasitas sistem pendingin. Isi radiator dengan jumlah yang sesuai dengan tabel proteksi.Jangan mengisi lebih dari kapasitas maksimum.
NOTE :
Produk cair, hanya melayani pengiriman JNE ke Jabodetabek, & Jawa Barat. Untuk pemesanan luar daerah silakan menghubungi penjual.